Jumat ini dilalui dengan tertatih-tatih. Jakarta, asli lumpuh banget ya belakangan ini? Sempet kepikiran mau stop ngantor karena macet aja *manja*. Tapi terus inget pengalaman pindah dari Singapur-Jakarta yang salah satunya gara-gara: (i) tiket mahal; (ii)fiscal; (iii)provider hp singapur, setiap ditelpun yang ditelpun ikut bayar juga. Jadi, pas tunangan nengokin terakhir bilang "Udah deh, balik aja. Aku harus nabung nih buat kawin", akupun luluh. Sekitar beberapa bulan di Jakarta, tiket ke Singapur dari yang 3-4 jutaan jadi tinggal 350rb. Fiskal dihapuskan. Provider hp? Mbuh wis, nggak mau cari tau. Hihihi. Gpp, yang penting kawin. *ngelantur*
Anyway, takut juga stop ngantor gara-gara alasan Jakarta mendekati lumpuh. Kalo tau-tau baling-baling bambu ditemukan gimana? Nanti aja ya, resign-nya dengan alasan yang lebih mulia *kecup mbun-mbunan Litu dan Amara*
Gara-gara Jakarta mau lumpuh itu, kemarin coba moda transportasi berupa KRL dan Taksi. I always love KRL. Tapi lupa mak, musim ujan. That day was the wildest commuting experience. It was a reaaaally nice day sih sebenernya. Berangkat, anter Litu sekolah. Litunya juga duduk manis di booster seat sambil ketawa-ketawa dan ngobrol
Me: Ini suara apa? Ngihihihihi?
LDS: Zippo! (kuda delman kesayangan Litu di Giant Bintaro)
Me: Terus, temennya ada siapa?
LDS: Ada Cokiii.. Sama, siapa ya? Yang putih?
Me: Ro?
LDS: Bin! Robin!
Me: Kalo suara ini? Ba ha ha haha?
LDS: Sheep domba!
Me: Kalo ini? Ea ea ea?
LDS: Simut (semut).
Me: Hah?
LDS: Hahah.. Amaraaaaa.
Abis itu ke stasiun, parkir, beli tiket dan nunggu kereta. Telat ternyata.
Begitu dateng keretanya, level keberingasan kaum ibu dan mbak meningkat tujuh ribu kali. Hiyattt!!
Sumpah deh, kalo cuman sikut-sikutan udah biasa lah ya. Apalagi dorong-dorongan. Lah ini. Minta didorong petugas! "Dorong aja Pak. Terus Pak. Nggak papa Pak. Jangan nggak tega. Terus Pak, dorong saya." Dan, pemandangan awkward terjadi. Mas-mas petugas kereta kurus mendorong punggung, tas, pantat ibu-ibu. Sama persis seperti kita lagi packing di koper, terus nggak cukup. Terpaksa ditindih, didorong, disumpel. Seyem.
Yah, begitulah Jakarta, dimaapin aja ya.
Yang penting, hari ini Jumat! Nanti malem Power Swing, besok weekend!
Yeayyy!
Mari beristirahat, Jakartans..
Welcome to my disclose diary. My name is Nita. I post when I need to kill my time.
I don't care about the grammar, the weak or strong English, or the use of Bahasa Indonesia.
I just write what is said by the small grey brain cells in my head and told by the pink cells in my heart.
Second Menu
FRIDAY
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Blogger templates
Popular Posts
-
I'm not a make-up junkie, but am a skin care junkie :D As previously discussed , I've been trying samples from Kiehl's and Es...
-
Today, I was approached by a Singaporean middle age lady at MRT Station. She offered me facial treatment with something DNA thing on it. Sh...
-
kalo nyusuin! ........................ I know.. It's surely gonna be a long night. Pernah debat sama dokter twit. Yang bilang bahw...
-
Episode Lactose Intolerance berujung, Lituhayu bisa minum susu sapi! Nggak diare lagi. Prosesnya nggak gampang. Selama dua minggu nggak m...
-
Comparison Swatch right after application Tanda memasuki usia dewasa matang sepenuhnya, kecintaan terhadap lipstik membahana. ...
Labels
AmLet
(22)
Australia
(6)
Baby #2
(18)
Bali
(10)
Bandung
(6)
Beauty
(27)
beauty license
(1)
Birthday
(3)
Bulan Madu
(12)
Business
(5)
Caring Colours
(1)
Cirebon
(1)
Cooking
(17)
Financial
(14)
Furniture for Sale
(1)
Health
(13)
House
(35)
I Love Surprises
(28)
Jajan
(11)
Jeddah
(3)
Korea
(1)
Kuala Lumpur
(6)
LDS
(86)
Life
(163)
Mayo
(8)
Medinah
(6)
Mekkah
(9)
MPASI
(22)
Pee on a Stick
(4)
photoshake
(1)
Phuket
(2)
Preggo
(35)
professional
(1)
Rendevouz
(24)
sapih
(6)
School
(1)
Singapore
(136)
Solo
(1)
Sponsored
(13)
Umroh
(20)
Wedding
(71)
@puspigram
I tweet, you?
Facebook Badge
Pages
Powered by Blogger.
Labels
AmLet
(22)
Australia
(6)
Baby #2
(18)
Bali
(10)
Bandung
(6)
Beauty
(27)
beauty license
(1)
Birthday
(3)
Bulan Madu
(12)
Business
(5)
Caring Colours
(1)
Cirebon
(1)
Cooking
(17)
Financial
(14)
Furniture for Sale
(1)
Health
(13)
House
(35)
I Love Surprises
(28)
Jajan
(11)
Jeddah
(3)
Korea
(1)
Kuala Lumpur
(6)
LDS
(86)
Life
(163)
Mayo
(8)
Medinah
(6)
Mekkah
(9)
MPASI
(22)
Pee on a Stick
(4)
photoshake
(1)
Phuket
(2)
Preggo
(35)
professional
(1)
Rendevouz
(24)
sapih
(6)
School
(1)
Singapore
(136)
Solo
(1)
Sponsored
(13)
Umroh
(20)
Wedding
(71)
2 comments:
Commuterline pun beberapa hari terakhir kalo pagi lumpuh, apalagi yang sekitar jam 7, kalo ga telat ya ada yg dibatalin. Ngakak kebayang didorong2nya. naik dari jurangmangu ya?
Parah Jakarta paraaahh.. Iya dari Jurangmangu. Cepet sih ya sampenya. tapi lelah batin dan fisik huhu
Post a Comment